Kata Share | Mas Sehat | Ston SEO Responsif Blogger Template

Membuat Scroll Box Pada Blog

Scroll Box berfungsi untuk memudahkan kita apabila ada kode atau tulisan yang sangat panjang agar tidak memakan terlalu banyak tempat dan membuat tampilan blog kita menjadi rapi . Scroll box adalah kotak yang berisi tulisan atau gambar atau lainnya yang menggunkan fungsi scroll. Selain gambar dan tulisan, sobat dapat mengisi scroll box tersebut dengan kode script / html . Memasang scroll box sangat bermanfaat sekali untuk kalian yang ingin membuat Linklist / blogroll agar panjang blogroll tersebut tidak membuat loading blog kita lambat .

Untuk Membuat Scroll Box Pada Blog sangatlah mudah .

1. Login akun blog anda
2. Klik Rancangan ~ Tambah Gadget ~ Pilih HTML/Javascript
3. Masukkan kode dibawah ini
<div style="overflow:auto;width:300px;height:100px;padding:10px;border:1px solid #eee">

<a href="http://tutorial-kewez.blogspot.com">Tes 1</a>
<br />
<a href="http://tutorial-kewez.blogspot.com">Tes 2</a>
<br />
<a href="http://tutorial-kewez.blogspot.com">Tes 3</a>
<br />
<a href="http://tutorial-kewez.blogspot.com">Tes 4</a>
<br />
<a href="http://tutorial-kewez.blogspot.com">Tes 5</a>
<br />

</div>

Keterangan :
  • Tulisan berwarna BIRU merupakan tinggi (height) dan lebar (width) scroll box , dapat anda ganti sesuai keinginan anda .
  • Tulisan berwarna MERAH , ganti sesuai dengan apa yang anda mau masukkan ke scroll box .
4. Save

Sangan mudahkan , Membuat Scroll Box  Pada Blog . Semoga Artikel ini dapat bermanfaat untuk anda . Baca juga Membuat Tag Permalink di Blogspot .
Terima kasih telah membaca artikel tentang Membuat Scroll Box Pada Blog di blog Tutorial Kewez jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

Kata Share | Mas Sehat | Ston SEO Responsif Blogger Template

Silahkan beri komentar dengan bijak dan sesuai dengan topik artikel.
Gunakan Tombol Balas jika ingin membalas Komentar agar susun komentar lebih terstruktur
Kode Emoticon :) :( =( ^_^ :D =D |o| @_@ ;) :-bd :-d :p =)) :goodluck: :O